Tetra Fish Community adalah suatu komunitas pecinta ikan hias khususnya jenis ikan hias predator di Kubu Raya. Tetra memiliki arti Empat dalam penamaan ilmiah. Empat artinya Tetra Fish ini awalnya didirikan oleh 4 orang. Tetra Fish berdiri pada bulan Desember tahun 2020. Dari komunitas ini, muncul suatu ide untuk membentuk suatu usaha toko ikan untuk lebih menyalurkan lagi jenis ikan hias predator kepada sesama pecinta ikan hias jenis predator baik di wilayah Kalimantan Barat maupun diluar Kalimantan Barat.
0 Reviews